Koorsek Bawaslu Pangkep Serahkan Asupan Multivitamin ke Jajaran Adhoc 

    Koorsek Bawaslu Pangkep Serahkan Asupan Multivitamin ke Jajaran Adhoc 
    Koorsek Bawaslu Pangkep Serahkan Asupan Multivitamin ke Jajaran Adhoc 

    PANGKEP - Badan Pengawas Pemilihan Umum_ – Dalam rangka mendukung pelaksanaan pengawasan penyelenggaraan pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Sulawesi Selatan, serta Bupati dan Wakil Bupati Pangkajene dan Kepulauan (Pangkep) Tahun 2024, Bawaslu Kabupaten Pangkep menyerahkan bantuan asupan kesehatan kepada jajaran Panwaslu Kecamatan.

    Koordinator Sekretariat Bawaslu Kabupaten Pangkep Tri Kasmir, mengungkapkan bahwa hal tersebut dilakukan dalam rangka menjaga kondisi jajarannya di tingkat adhoc selama tahapan krusial menjelang hari pemungutan suara.

    Ia menambahkan, meski memiliki jadwal pengawasan yang padat di tahapan masa tenang, pemungutan hingga pemungutan suara, ia berharap jajaran Pengawas Pemilihan tetap menjaga Kesehatannya demi mweujudkan pemilihan serentak tahun 2024 yang berkualitas di Kabupaten Pangkep.

    “Saya harap teman-teman senantiasa menjaga kesehatannya, serta sehat selalu dalam mengawal demokrasi” ungkap Tri di ruang kerjanya (Senin 25/11/2024).

    Adapun asupan mulitivitamin yang diberikan kepada jajaran Panwaslu Kecamatan, Panwaslu Kelurahan/Desa, serta Pengawas TPS se-Kabupaten Pangkep berupa Susu dan vitamin C. ( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Inovasi KANDAYYA dan WIN DIESEL Semen Tonasa...

    Artikel Berikutnya

    Pemkab Pangkep Gelar Pasar Murah di Minasatene...

    Berita terkait

    Digelar Konvensi Mutu Semen Tonasa, Direktur Operasi Mochamad Alfin Zaini: Tingkatkan Mutu  Produktivitas  dan  Daya Saing Semen Tonasa di Pasar Global
    Korem 141/Toddopuli Tingkatkan Kesiapsiagaan dengan Simulasi Konflik Sosial
    Upacara Peringatan HUT TNI ke-79, Dandim 1421/Pkp Letkol Inf Fajar: TNI Modern Bersama Rakyat Siap Kawal Suksesi Kepemimpinan Nasional Untuk Indonesia Maju
    Kampanye Tatap Muka MYL-ARA di Taraweang, Warga Sambut Antusias
    PT Semen Tonasa Sukses Raih Penghargaan Internasional QCP Eternals & QCP Go Beyond sebagai Predikat Tertinggi di Kuala Lumpur
    Latihan Posko I Korem 141/Tp Tahun 2024 Resmi Ditutup
    Penguatan Kesiapsiagaan Masyarakat Pangkep Melalui Sosialisasi Tanggap Bencana oleh Kodim 1421/Pangkep
    Kampanye Tatap Muka MYL-ARA di Taraweang, Warga Sambut Antusias
    PT Semen Tonasa Perkuat Komitmen TJSL Melalui Pakta Integritas dan Studi Banding ke Malang
    PT Semen Tonasa Perkuat Komitmen TJSL Melalui Pakta Integritas dan Studi Banding ke Malang
    Paslon Bupati dan Wakil Bupati Pangkep Nomor Urut 1 MYL - ARA Sampaikan Selamat Hari Pahlawan Nasional 10 November 2024
    Kodim 1421/ Pangkep Gelar Sosialisasi Pencegahan Pelanggaran Pilkada 2024
    Kolaborasi dengan SMAN 13 Pangkep, Koramil 1421-07/Lk Tumpabiring  Bersihkan Selokan
    Peringati HUT TNI ke 79, Kodim 1421/Pangkep Kolaborasi Baznas Gelar Hasanuddin Peduli Anak Sekolah Wilayah Kodim 1421/Pkp Ta 2024
     Gelar Puji Syukur di Malam Peringatan Kemerdekaan RI,  Kodam XIV/Hsn Mayjen TNI Totok Imam Santoso Pecahkan Rekor Muri Dunia

    Rekomendasi berita

    Yakinkan Dapat Berjalan Dengan Lancar Dan Aman, Dandim 1710/Mimika Dampingi Wakapolda Papua  Pantau Langsung Pemungutan Suara Di TPS
    Jelang Nataru Pusziad Gelar Latihan Terpadu Bahaya Bahan Peledak & Nuklir Biologi Kimia Bersama Bandara Internasional Soekarno-Hatta
    Danlanud Sultan Hasanuddin Hadiri Rakor Pimpinan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan  Bersama Tim Desk Koordinasi Pilkada Serentak Kemenkopolkam
    Pemerintah Indonesia Berhasil Menaikkan Pajak dan Menurunkan Subsidi, Menteri Keuangan Terbaiknya di Mana?
    Kapusjianstralitbang TNI Buka Rapat Evaluasi Litbang TNI TA 2024

    Tags